Ads 720 x 90

Toko Parfum Pria Dan Wanita di Bandung

Parfum

Frepute merupakan salah satu nama dari toko parfum yang menyediakan produk parfum untuk pria dan wanita di Kota Bandung. Aroma wangi pada masing-masing produk wewangian yang disediakan sangatlah beragam. Beberapa nama-nama aroma wangi yang disediakan meliputi :

Toko Parfum Untuk Pria dan Wanita di Bandung
Parfum Pria dan Wanita Bandung
 
  • Jlo Still,
  • Harris L,
  • Selina,
  • Black Opium,
  • Africana,
  • Teller,
  • Davidoff,
  • English Pear And Freesia,
  • Angel Heart,
  • Bvlgari,
  • Lonely Park,
  • Sweet Dream,
  • Celebrate,
  • Baccaross,
  • My Angel,

Masing-masing aroma wangi tersebut dapat digunakan oleh pria maupun wanita. Hal ini tergantung dari keinginan pemakainya. Menggunakan wewangian guna menambah rasa percaya diri merupakan salah satu kebutuhan pokok dalam menunjang penampilan.

Siapa yang tidak menyangka, hampir rata-rata baik pria maupun wanita saat ini menggunakan wewangian ketika beraktivitas sehari-hari. Hal ini dapat dibuktikan dengan bau harum yang disebarkannya saat berdekatan.

Produk kosmetika dalam bentuk cairan yang satu ini, dikelompokkan menjadi 5 (lima) jenis berdasarkan tingkat ketahanan aroma wanginya, yakni :

  • Eau De Extrait,
  • Eau De Parfum,
  • Eau De Toilette,
  • Eau De Cologne,
  • Splash Cologne.

Masing-masing kelompok, memiliki tingkat ketahanan wangi yang berbeda-beda. Hal ini dikarenakan kadar bahan pewangi yang terkandung didalamnya. Semakin tinggi kadar bahan pewangi yang digunakan, maka semakin kuat pula aroma wangi yang disebarkannya.

Pada umumnya, klasifikasi wewangian dengan kelompok eau de extrait memiliki kadar bahan pewangi berkisar antara 20% hingga 30%, eau de parfum 8% hingga 15%, eau de toilette 4% hingga 8%, eau de cologne 3% hingga 5% dan splash cologne 1% hingga 3%.

Toko Parfum Frepute

Toko parfum frepute yang berlokasi di wilayah Kota Bandung menggunakan bibit parfum dari pabrikan kelas menengah keatas. Saat ini, perusahaan-perusahaan yang menyediakan zat pewangi tersebut sudah banyak sekali dan mudah untuk mendapatkannya, diantaranya :

  • luzy,
  • la verne,
  • stopper,
  • selection sn,
  • jb fragrance,
  • iff,
  • keva.

Masing-masing produk zat pewangi dari perusahaan-perusahaan tersebut memiliki perbedaan antara aroma wangi yang dibuatnya. Namun, walaupun berbeda, kualitasnya dapat dikatakan terbaik. 

Komposisi Parfum

Bahan-bahan kimia yang digunakan dalam membuat produk kosmetika berbentuk cair dalam hal ini parfum, menggunakan bahan kimia khusus untuk parfum. Berikut dibawah ini, kandungan parfum tersebut.

  • Ethanol,
  • Aqua,
  • Fragrance

Harga Parfum

Harga jual parfum untuk pria dan wanita sangatlah terjangkau atau dapat dikatakan murah. Harga ini berkisar antara Rp.60.000,- hingga Rp. 75.000,- menggunakan botol spray dengan isi netto 30 ml.
Newest Older

Related Posts

Post a Comment